Cara Pas Pembesaran Ikan Mas

Kode Kategori 600
Kategori Teknologi
ISBN 9786029818970
Judul Cara Pas Pembesaran Ikan Mas
Penulis Agus Yulianto
Penerbit Trans Idea Publishing
Tahun Terbit 2015

Kemampuan sumber daya manusia untuk memproduksi ikan budidaya sangat dibutuhkan. Dengan semakin bertambahnya jumlah penduduk dan keterbatasan lahan budidaya selanjutnya, maka dibutuhkan suatu teknologi budidaya ikan pada lahan yang terbatas dan produktivitas tinggi untuk memenuhi kebutuhan pangan.